Tawaran Beasiswa Pemerintah Hongaria
Kami sampaikan informasi tentang tawaran program beasiswa pemerintah Hongaria untuk tenaga pengajar/peneliti dan untuk mahasiswa yang berminat mengikuti kegiatan Summer Course di Hongaria. Bagi yang berminat, informasi dan persyaratan selengkapnya dapat dibaca pada berkas terlampir Lampiran: Tawaran Beasiswa Pemerintah Hongaria
Program Mahasiswa Wirausaha
PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA Ingin mempunyai usaha ? Atau ingin mengembangkan usaha ? Yuk ikut Program Mahasiswa Wirausaha ! Kamu akan berkesempatan mendapatkan – Modal usaha max 15 juta – Pendampingan usaha – Magang usaha kewirausahaan – Mengikuti temu bisnis dengan investor Info lebih lanjut dapat menghubungi : Sekretariat direktorat pengembangan karir dan hubungan alumni IPB […]
THP Juara Umum FMAC 2016
TEKNOLOGI HASIL PERAIRAN meraih JUARA UMUM Fisheries and Marine Art Contest (FMAC) 2016. Berikut adalah daftar medali yang diperoleh oleh THP. Pencapaian ini merupakan perjuangan, kerja keras, pengorbanan dan semangat yang telah membuahkan prestasi membanggakan. Terima kasih kepada seluruh Civitas THP, kontingen, official, suporter, dan alumni atas seluruh kontribusinya. Terimakasih kepada seluruh panitia dan peserta yang […]
Marine Science and Technology Training Course
The Marine Science & Technology (MST) Training Course is a three month training program for senior (final year) undergraduate students, graduate students and junior scientists/researchers, who wants to broaden their knowledege or enhance their skills in the field of marine science and technology. This international training program is supported by the Department of Marine Science […]
Seleksi ON-MIPA PT 2016
Dalam rangka pelaksanaan Seleksi ON-MIPA 2016 bidang Biologi, Kimia, Fisika dan Matematika tingkat Nasional, maka FMIPA akan melakukan seleksi tingkat IPB pada tanggal 16 Februari 2016 yang dapat diikuti oleh semua mahasiswa S1. Informasi lengkap dapat dilihat pada jadwal Seleksi ON MIPA PT 2016. Pendaftaran on line di web FMIPA Institut Pertanian Bogor
JST Sakura Exchange Program
Diah Anggraini Wulandari, mahasiswa Pasca Sarjana Departemen Teknologi Hasil Perairan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (THP – FPIK) Institut Pertanian Bogor (IPB) mendapatkan kesempatan mengikuti JST Sakura Science di MIE University Jepang pada 12-28 Desember tahun lalu. JST Sakura merupakan exchange program in science yang memfasilitasi mahasiswa untuk berpartisipasi dan berperan aktif dalam issue global […]