Orasi Ilmiah Prof. Sri Purwaningsih

Orasi Ilmiah Prof. Sri Purwaningsih

Sivitas Akademika Dept. THP
Mengucapkan Selamat dan Sukses untuk
Prof. Dr. Ir. Sri Purwaningsih, M.Si.
Telah melaksanakan
Orasi Ilmiah dan Pengukuhan sebagai Guru Besar IPB,
Dengan judul orasi
“Potensi Prospektif Hasil Perairan sebagai Bahan Nutraseutika dan Farmaseutika”
Bogor, 25 November 2017.