Mahasiswa THP IPB Hasilkan Listrik dari Bakteri

Potensi industri telah memberikan sumbangan bagi perekonomian Indonesia melalui barang dan jasa yang dihasilkan. Namun, di sisi lain pertumbuhan industri telah menimbulkan masalah lingkungan yang cukup serius. Buangan air limbah industri mengakibatkan timbulnya pencemaran air sungai dan laut yang dapat merusak lingkungan dan menurunkan kualitas hidup. Upaya pencegahan dampak lingkungan telah dilakukan oleh industri, salah […]

Keong Mas “Si Hama Padi” untuk Bahan Kosmetik

Telur keong mas ternyata bisa menjadi bahan untuk kosmetik. Penelitian dari Guru Besar Institut Pertanian Bogor (IPB), Prof. Dr. Nurjanah dan Dr. Asadatun Abdullah beserta mahasiswa bimbingannya menemukan manfaat tersebut. Keong mas merupakan siput air tawar yang berasal dari Amerika Selatan. Selama ini keong mas dikategorikan sebagai hama tanaman padi serius dan sulit diberantas. Hal […]