Divisi Teknologi Pengolahan Hasil Perairan

Divisi Teknologi Pengolahan Hasil Perairan

Mandat Divisi

  • Diversifikasi dan Pengembangan Hasil Perikanan
  • Hasil Perikanan Tradisional
  • Preservasi dan Rekayasa Proses Pengolahan Hasil Perairan untuk Pangan, Energi Terbarukan dan Material Terbarukan
  • Hasil Samping dan Limbah Industri Hasil Perairan untuk Pangan, Energi Terbarukan dan Material Terbarukan
  • Standardisasi dan Sistem Manajemen Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan
  • Sistem Perencanaan dan Manajemen Industri
IPB University

Dr. Ir. Bustami, M.Sc.

Kepala Divisi Teknologi Pengolahan Hasil Perairan

Divisi Teknologi Pengolahan Hasil Perairan

Dr. Ir. Bustami, M.Sc.

Bidang Keahlian:
  1. Rekayasa Proses Pengolahan;

  2. Thermal Process;

  3. Wastewater treatment

Keilmuan/Hibah:
  • Battery organic fleksible ramah lingkungan (Ri-Fund 2024; BIMA 2025)

  • Rekayasa pengolahan limbah cair industri perikanan

  • Recovery limbah cair industri perikanan

  • Pengembangan biolistrik dari limbah cair industri perikanan dan air laut (PDUPT 2018-2019)